TTG: APLIKASI BIONUTRISI CAMPURAN BIOAKTIVATOR DAN BIOURIN (BB Mix) PADA HIDROPONIK KANGKUNG LOMBOK
TTG: APLIKASI BIONUTRISI CAMPURAN BIOAKTIVATOR DAN BIOURIN (BB Mix) PADA HIDROPONIK KANGKUNG LOMBOK Prof. Dr. Ir. I Made Sudantha, MS. Prof. Ir. Suwardji, M.App.Sc., Ph.D. Ni Luh Putu Nina Sriwarthini, S.Pd., M.Pd. Produk Teknologi yang Didiseminasikan ke Masyarakat (PTDM) BADAN RISET INOVASI NASIONAL (BRIN) UNIVERSITAS MATARAM Oktober, 2021 PENDAHULUAN Kangkung ( Ipomoea reptans Pair) merupakan tanaman sayuran penting di Asia Tenggara dan Asia Selatan. Sayuran ini mudah dibudidayakan dan berumur pendek. Selain untuk sayuran, kangkung yang mengandung senyawa tertentu juga bermanfaat dalam industri farmasi. Kangkung terbaik di Indonesia adalah kangkung Lombok, dengan tekstur yang renyah dan bercita rasa khas. Kangkung khas Lombok memiliki kualitas yang tinggi dengan ciri khas daun berwama hijau muda cerah, menarik, dan lebar. Secara fisik kang...